Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2025

Olimpiade Elektro 2025 : Hasil Kolaborasi HMJ Rekayasa Elektro dan UKM Olahraga POLTEKBA

Gambar
šŸ“¢ Seputar Kampus  Telah usai dan sukses dilaksanakan Olimpiade Elektro 2025 yang merupakan ajang inovatif hasil kolaborasi antara Himpunan Mahasiswa Jurusan Rekayasa Elektro dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Olahraga Politeknik Negeri Balikpapan (POLTEKBA). Olimpiade ini dilaksanakan dari tanggal 21-25 April 2025. Dengan hadiah yang bernilai jutaan rupiah, olimpiade ini dibuka untuk kategori SMA/SMK Se-Kaltim.  Olimpiade berlangsung selama 5 hari berturut-turut dengan bidang perlombaan diantaranya Lomba Instalasi Motor 3  Phase  dan Lomba Futsal Kategori Putra. Kolaborasi ini menjadikan Olimpiade Elektro 2025 tidak hanya sebagai ajang adu prestasi teknik, tetapi juga sebagai sarana pengembangan teamwork dan sportivitas bagi partisipan. Acara dibuka dengan Registrasi, Parade Futsal, kemudian dilanjutkan dengan beberapa sambutan diantaranya Ketua Panitia, Ketua Jurusan Rekayasa Elektro, Sambutan Sponsorship, Pembacaan Doa, Menyanyikan Lagu Indonesia Raya & Mars P...

Pelatihan Jurnalistik Tingkat Lanjut : Kembangkan Minat dan Potensi Jurnalistik Muda

Gambar
šŸ“¢  Seputar kampus! Sabtu (26/04/2025), telah sukses dilaksanakan Pelatihan Kejurnalistikan yang diselenggarakan oleh Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Komic Politeknik Negeri Balikpapan (Poltekba) dengan menggandeng Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Balikpapan sebagai mitra. Bertempat di Gedung Terpadu (GT) Lantai 4 Poltekba, kegiatan ini diikuti dengan penuh antusias oleh mahasiswa dari berbagai jurusan, serta turut dihadiri dosen-dosen yang mendukung pengembangan kompetensi jurnalistik di lingkungan kampus. Pelatihan ini menghadirkan narasumber berpengalaman, yaitu Erik Alfian sebagai Ketua AJI Balikpapan dan Sucipto yang merupakan Koordinator Divisi Pendidikan AJI Balikpapan. Acara ini juga dipandu oleh dua moderator dari UKM Komic yaitu, Dafa Juliandra dan Fidela Ramdana. Melalui sesi penyampaian materi, diskusi, serta praktik langsung, peserta dibekali dengan pemahaman mendalam mengenai teknik dasar jurnalistik, pentingnya verifikasi informasi, cara menyusun berita yang akurat da...